Kita mungkin sering mendengar DevOps tetapi belum memahaminya. Secara kependekan DevOps itu merupakan kependekan dari Development dan Operations. Dari arti kata ini maka kita ingin supaya ada kerjasama yang erat antara deveopment dan operations. Pengembangan aplikasi yang dijalankan secara terus menerus dapat segera diimplementasikan secara terus-menerus dan berkualitas tinggi pada operasional perusahaan.
Di sini perlu kerjasama yang baik dan akurat pada fase pengembangan aplikasi, uji coba aplikasi, merelease aplikasi dan melakukan deployment aplikasi.
Tujuan dari DevOps ini adalah memperpendek siklus pengembangan aplikasi, meningkatkan frekuensi deployment sesuai kebutuhan perusahaan.
Informasi lebih lanjut silahkan mengunjungi https://en.wikipedia.org/wiki/DevOps.
Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.