Javascript memiliki tipe data primitive. Yang dimaksud tipe data primitif adalah adalah tipe data sederhana yang hanya memiliki sebuah value dan tidak memiliki property maupun method.

Type data primitive dari Javascript adalah

  1. Number
    Seperti kita bisa tebak tipe data number itu misalnya 1,10, 2.2 dan seterusnya.
  2. String
    Tipe data string ini misal ‘a’, ‘saya senang belajar’ dan seterusnya.
  3. Boolean
    Tipe data boolean adalah true atau false.
  4. Undefined
    Kalau variable belum didefinisikan maka tipenya adalah undefined
  5. Null
    Kalau variable sudah didefinisikan tetapi belum diberi nilai maka akan masuk ke tipe null

Informasi lebih lanjut silahkan mengunjungi https://www.w3schools.com/js/js_datatypes.asp .

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Tipe data primitive dari Javascript