Supaya perusahaan dapat memberikan layanan jasanya kepada klien-kliennya maka perusahaan perlu memiliki aplikasi pengelolaan proyek. Kita akan membahas pembuatan project dan pengelolaan task pada project manajemen menggunakan Odoo ERP.

Pembuatan project dan pengelolaan task menggunakan aplikasi Project Odoo ERP adalah seperti langkah-langkah berikut ini
  1. Membuat project baru
    Dari dashboard aplikasi Project Odoo melakukan klik New:


    Form pembuatan project baru:
  2. Hasil pembuatan project pada tampilan kanban

  3. Membuat stage untuk task-task dalam project ini
    Menambahkan  stage Ideas:


    Menambahkan stage Assigned:


    Menambahkan stage Ongoing:


    Menambahkan stage Review:
  4. Membuat task baru untuk project ini
    Dari project terkait silahkan klik New:


    Mengisi Task Title dan penugasan:


    Add:
  5. Task yang baru saja dibuat
  6. Melihat detil task
    Klik pada task tersebut:


    Detail dari task:

  7. Drag task ke stage berikutnya

  8. Klik Star sebagai High Priority

  9. Membuat penjadwalan aktifitas untuk task ini

  10. Membuat penugasan task

  11. Menseting warna untuk task

  12. Membuat cheklist untuk task ini
    Pada tab Description silahkan ketik / :


    Mengisi checklist:

  13. Menambahkan tag untuk task

  14. Memberikan alokasi waktu pengerjaan task

  15. Menentukan deadline pengerjaan task

  16. Menjadwalkan aktifitas kegiatan
    Silahkan klik Activities:


    Mengisi Schedule Activity:


    Muncul pada bagian chatter:

  17. Mengubah task status atau status dari task
    Mengklik task status dan mengubahnya:


    Hasil perubahan task status:

  18. Icon dan warna dari status task
    Icon dari task status:


  19. Melakukan approve dari status
    Approve dari kanban view:


    Hasil perubahan taks status:

  20. Meningkatkan stage dari task ke stage berikutnya

  21. Mengubah status ke done
    Silahkan mengbah task status ke Done:


    Tampak task status sudah menjadi Done:


    Task menjadi abu-abu ada kanban view

  22. Membuat stage menutup supaya kelihatan rapi
    Pada stage silahkan klik pada property dan klik Fold:


    Tampak stage sudah tertutup:

Informasi lebih lanjut silahkan mengunjungi
1. https://www.odoo.com/slides/slide/introduction-6923 .
2. https://www.youtube.com/watch?v=MP-DJQXRIjs – Jul 11, 2024

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Jika anda tertarik aplikasi Odoo ERP silahkan mengisi form di bawah ini

Pengelolaan Task pada Project Management Odoo ERP