Aset merupakan bagian penting perusahaan. Aset yang dimiliki perusahaan inilah yang memungkin perusahaan dapat beroperasi secara terus menerus. Dengan aset yang dimiliki perusahaan maka perusahaan dapat membeli barang dari supplier, dapat membayar karyawan, dapat melakukan aktivitas penjualan yang menambah aset
Ringkasan variances dalam akuntansi biaya
Setelah kita membahas berbagai variance yang terjadi saat membandingkan antara actual dan budged, kali ini kita akan membuat ringkasan. Kita akan membuat tingkatan-tingkatan variances yang terjadi dalam pembelajaran akuntansi biaya ini. Kita dapat meringkas variances dalam 3 level seperti berikut
Price variances dan efficiency variances
Masih berhubungan dengan budgeting yang telah dibahas sebelumnya , tentu ada perbedaan antara rencana dan realitas atau ada perbedaan antara budget dengan actual. Kali ini kita akan membahas price variances dan efficiency variances pada input produksi. Price variances seperti dari
Klasifikasi aset dan kewajiban
Dalam membuat laporan keuangan posisi keuangan perusahaan atau yang disebut neraca kita perlu membuat klasifikasi aset dan kewajiban. Dalam klasifikasi ini kita harus membuat klasifikasi berdasarkan likuiditasnya. Aset dikelompokkan dari aset yang paling likuid, yaitu aset yang paling mudah dicairkan.
Flexible budget variances dan Sales volume variances
Pada artikel yang lalu kita telah membahas Static Budget dan Static Budget variances. Pada artikel kali ini kita akan membahas Flexible Budget. Pada flexible budget ini budget akan fleksibel sesuai actual unit yang dijual. Jadi budget akan dihitung berdasarkan unit
Penutupan pembukuan akuntansi
Untuk memudahkan analisa keuangan terutama kinerja pertumbuhan perusahaan, maka ada suatu periode akuntansi di mana informasi-informasi transaksi dibukukan. Periode akuntansi ini adalah tahunan, dan biasanya adalah di akhir tahun. Pada akhir periode akuntansi akan dilakukan penutupan pembukan, kemudian saldo-saldo dipindahkan
Static budgets dan static budget variances dalam akuntansi biaya
Setelah perusahaan membuat master budgets, maka seiring dengan berjalannya waktu akan muncul realisasi dari perencanaan-perencanaan. Sebagai manusia yang terbatas ini, kita pasti sulit untuk mendapatkan hasil yang 100% sama dengan perkiraan kita. Realisasi dari apa yang kita rencanakan bisa terjadi
Jurnal penyesuaian dalam akuntansi
Dalam melakukan proses pembukuan, ada akun-akun yang harus disesuaikan sebelum menghasilkan neraca atau posisi keuangan perusahaan. Berikut akan dijelaskan akun-akun yang sering mengalami penyesuaian atau adjustment. Akun-akun yang sering mengalami penyesuaian adalah Penggunaan sumber daya perusahaana. awal bulan:Misal perusahaan pada
Pengertian COA (Charts Of Accounts)
Dalam artikel sebelumnya kita telah membahas mengenai persamaan akuntansi. Akun-akun akan dikelompokkan dalam 5 kelompok besar yaitu: Aset, Kewajiban, Ekuitas, Pendapatan dan Beban. Itu adalah pengelompokan secara garis besar. Untuk dapat memberikan analisa yang lebih detail, perusahaan akan membuat pengelompokan-pengelompokan
Persamaan akuntansi
Persamaan akuntansi dasar adalah sebegai berikut:Asset = Kewajiban + Modal . Modal ini juga disebut ekuitas. Dengan berlangsungnya operasional perusahaan maka pasti akan menghasilkan banyak transaksi keuangan pada perusahaan. Transaksi yang sering terjadi adalah penjualan dan pembayaran biaya-biaya operasional. Jika