Anatomi aplikasi Android

Dari aplikasi Android pertama yang baru saja kita buat, kita mendapatkan struktur file seperti di bawah ini: Dari anatomi folder di atas kita perhatikan Folder /srcPada folder /src ini terdapat file MainActivity.java dengan isi seperti berikut ini:package id.co.proweb.androidawal; import android.os.Bundle;import

Layer dalam aplikasi Android

Dalam membangun aplikasi di Android, kita harus memahami layer-layer atau lapisan-lapisan yang ada dalam aplikasi Android. Layer dalam aplikasi Android adalah Presentation Layer: ActivityLayer ini bertanggung jawab mengenai tampilan Android. Processing Layer: ServicesLayer ini bertanggung jawab mengenai proses background yang

Tool bagus dan free

Dalam mengembangkan aplikasi kita di platform Android, mungkin kita perlu tool-tool atau software untuk membuat aplikasi kita lebih menarik. Tool-tool yang bagus dan free antara lain GIMPGIMP merupakan aplikasi kita untuk melakukan editing gambar atau foto. Untuk mendapatkan aplikasi ini

Menjalankan aplikasi di emulator Android

Setelah kita membuat aplikasi pertama di Android (http://www.proweb.co.id/articles/android_development/aplikasi_pertama_android.html , maka langkah berikutnya adalah menjalankan aplikasi yang telah kita buat di emulator Android. Berikut langkah-langkah menjalankan aplikasi pada emulator Android Membuat emulator di Android Virtual Device Manager Mengaktifkan emulator Menjalankan aplikasi

Membuat aplikasi pertama Android

Setelah kita melakukan Pesiapan Membuat Aplikasi Android, maka langkah selanjutnya adalah membuat aplikasi pertama Android. Langkah-langkahnya adalah seperti dijelaskan pada langkah-langkah berikut ini: Memberi nama dan memilih target device: Configure Project Memilih Icon: Memilih jenis activity Memberi nama activity Langkah

Persiapan membuat aplikasi Android

Android telah menjadi platform yang berkembang secara pesat baik jumlah pemakainya maupun pengembangan dari platform tersebut. Dalam mengembangkan aplikasi ERP (Enterprise Resource Planning), kita perlu memperhatikan platform ini untuk aktivitas-aktivitas yang dikerjakan secara mobile. Sebagai contoh kita dapat mengembangkan aplikasi