Waktu melakukan instalasi ISPConfig, kita akan melakukan instalasi Postfix, Amavisd, ClamAv dan Spamassassin. Hubungan antara ketiganya adalah sebagai berikut PostfixPada /etc/postfix/main.cf terdapat content_filter dengan setting seperti berikut ini:content_filter = amavis:[127.0.0.1]:10024 Dari sini Postfix menyerahkan pengecekan content kepada amavis yang bekerja
Setting php.ini supaya mail() berjalan di Postfix
Saat kita melakukan development program di server Linux Centos 5 kita mungkin menemukan masalah bahwa fungsi mail() dalam PHP tidak berfungsi. Kita sudah mengedit php.ini bagian sendmail_path tetapi masih belum berhasil. Berikut akan dijelaskan bagaimana mengatasi masalah ini. Fungsi mail()
Mengatasi masalah SMTP/PTR Telkom Speedy
Tidak setiap IP Address yang diberikan oleh Telkom Speedy mempunyai record PTR (Point To Record). PTR merupakan penamaan IP Address. Beberapa mail server menolak pengiriman email dari server yang tidak mempunyai PTR. Dengan demikian terkait dengan keperluan mail server, IP