Dokumentasi merupakan bagian penting di dalam kita menjalankan VMware vSphere karena akan memberikan langkah nyata dalam melakukan implementasi virtualisasi pada data center kita. Berikut akan dibahas bagaimana kita mendapatkan informasi mengenai dokumentasi VMware vSphere.

Berikut langkah-langkah mendapatkan informasi mengenai dokumentasi VMware vSphere

  1. Silahkan masuk ke http://www.vmware.com/ kemugkinan kita akan diredirect ke http://www.vmware.com/id .
     
  2. Silahkan masuk ke worldwide dengan mengklik peta dunia kecil yang ada di kanan atas dan kemudian kita akan masuk ke http://www.vmware.com/worldwide.html .
     
  3. Silahkan klik pada link Support dengan link http://www.vmware.com/support/ .
  4. Kita pilih vSphere dengan link http://www.vmware.com/support/vsphere/ dan kita akan masuk vSphere Support Center.
       
  5. Pada Getting Started kita akan mendapatkan
    – Technical Support Welcome Guide dengan link https://www.vmware.com/files/pdf/support/tech_support_guide.pdf .
    – vSphere Documentation dengan link https://www.vmware.com/support/pubs/vsphere-esxi-vcenter-server-6-pubs.html kemudian dilanjutkan ke http://pubs.vmware.com/vsphere-60/index.jsp .
    – vSphere Release Notes dengan link https://www.vmware.com/support/vsphere6/doc/vsphere-esxi-vcenter-server-60-release-notes.html .
    – vSphere 6.0 Installation and Setup Guide dengan link http://pubs.vmware.com/vsphere-60/topic/com.vmware.ICbase/PDF/vsphere-esxi-vcenter-server-60-installation-setup-guide.pdf .

Dengan mengetahui link-link mengenai dokumentasi vSphere ini diharapkan kita lebih cepat memahami dan mengimplementasikan vSphere dalam melakukan virtualisasi data center kita.

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Dokumentasi VMware vSphere