Pada tutorial kali ini adalah melakukan setting pembuatan access point server di Mikrotik. Tentu saja kita harus menggunakan router Mikrotik yang mensupport wireless router misal RB751U-2HND.
Berikut langkah-langkah setting pembuatan access point server pada Mikrotik
- Setting Wireless
Silahkan masuk ke menu Wireless – Interfaces
Edit wlan1 seperti berikut ini:
Silahkan isi seperti contoh di atas.
Untuk pengisian frekuensi, silahkan mencari yang kosong dengan melihat datanya di tombol ‘Freq usage’ - Setting security
Silahkan masuk ke menu security seperti gambar di bawah ini:
Silahkan edit ‘default’ dan tampilan seperti gambar berikut ini:
- Silahkan enable wlan1
- Silahkan memberikan IP address pada wlan1 misalnya :
ip address add address=192.168.10.1/24 interface=wlan1 - Silahkan setting dhcp server untuk wlan1 , misal seperti berikut ini
[admin@MikroTik] > ip dhcp-server setup
Select interface to run DHCP server ondhcp server interface: wlan1
Select network for DHCP addressesdhcp address space: 192.168.10.0/24
Select gateway for given networkgateway for dhcp network: 192.168.10.1
Select pool of ip addresses given out by DHCP serveraddresses to give out: 192.168.10.2-192.168.10.254
Select DNS serversdns servers: 192.168.10.1
Select lease timelease time: 3d
- Silahkan mencoba menggunakan, semoga berhasil
Dengan setting ini maka router Mikrotik kita dapat berfungsi sebagai wireless access point server.
Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.