Pada artikel kali ini kita akan memberikan attribute pada field seperti required, default value, readonly, copy dan sebagainya.

Attribute field model pada development Odoo ERP adalah seperti pada penjelasan-penjelasan berikut ini

  1. Melihat isi model

    Kita login dengan user biasa ke Virtualmin dari Webmin dan masuk ke File Manager seperti pada gambar di atas.  Kita kemudian view pada model di atas.


    Tampak isi dari model seperti gambar di atas atau seperti di bawah ini

    from odoo import fields, models
    
    class EstateProperty(models.Model):
    	_name = "estate.property"
    	_description = "Real Estate Property"
    
    	active = fields.Boolean(default=True)
    	state = fields.Selection([ ('n', 'New'),('o', 'Offer Received'),('a', 'Offer Accepted'),('s', 'Sold'),('c', 'Cancelled'),],'State', default='n')
    
    	name = fields.Char(required=True)
    	description = fields.Text()
    	postcode = fields.Char()
    	date_availability = fields.Date(copy=False,default=lambda self: fields.Datetime.add(90))
    	expected_price = fields.Float()
    	selling_price = fields.Float(readonly=True,copy=False)
    	bedrooms = fields.Integer(default=2)
    	living_area = fields.Integer()
    	facades = fields.Integer()
    	garage = fields.Boolean()
    	garden = fields.Boolean()
    	garden_area = fields.Integer()
    	garden_orientation = fields.Selection([ ('n', 'North'),('s', 'South'),('e', 'East'),('w', 'West'),],'Garden Orientation', default='e')
    
  2. Restart Odoo untuk load model ke memory
  3. Membuat database baru

    Kita kemudian Create Database untuk membuat database baru di mana modul kita belum diinstal.


    Kita kemudian menginstal salah satu aplikasi bawaan Odoo dengan ACTIVATE seperti pada gambar di atas.
  4. Menginstal modul kita

    Pada aplikasi Apps kita mencari Kita kemudian ACTIVATE modul kita.
  5. Menuju seting models

    Kita kemudian masuk ke aplikasi Setting dan pastikan developer mode sudah aktif. Kita kemudian masuk ke menu Technical | Models.


    Kita kemudian mencari model kita dan masuk ke modul kita ini.
  6. Daftar field


    Tampak daftar field dengan seting-seting pada Required, Readonly dan Indexed.
  7. Required field

    Kita melihat seting pada field dengan Required, Stored dan Copied.
  8. Readonly dan not copied

    Kita melihat field dengan seting readonly dan tidak boleh dicopy saat action duplicate.
  9. Selection

    Kita melihat field dengan seting selection.

Informasi lebih lanjut silahkan mengunjungi
1. https://www.odoo.com/documentation/16.0/developer/howtos/rdtraining/06_firstui.html .
2. https://www.odoo.com/documentation/16.0/developer/reference/backend/orm.html#reference-orm-fields-reserved .
3. https://www.odoo.com/documentation/16.0/developer/reference/backend/orm.html#odoo.fields.Date.today .

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Jika anda tertarik mengenai aplikasi Odoo ERP silahkan mengisi form di bawah ini

Attribute Field Model pada Development Odoo ERP