Kita telah membicarakan mengenai siklus pembelian dan siklus penjualan pada perusahaan dagang menggunakan Odoo ERP. Pada pembelian ini ada pergerakan barang yang masuk ke gudang, sedang pada penjualan ada pergerakan barang keluar gudang. Pada artikel kali ini kita akan membicarakan mengenai informasi stok barang pada pada Odoo ERP.
Informasi stok barang pada Odoo ERP adalah seperti berikut ini
- Dari aplikasi Inventory menuju menu Products
- Memilih product
Kita memilih produk yang akan kita lihat informasi stoknya seperti gambar di atas.
Tampak beragam informasi dari produk ini.
- Melihat Units on Hand
Kita akan melihat jumlah stok secara fisik dengan mengklik Units on Hand seperti gambar di atas.
Tampak informasi On Hand Quantity pada produk ini.
- Melihat Units Forecasted
Kita juga dapat melihat Units Forecasted seperti gambar di atas.
Tampak informasi Forecasted Inventory dan juga Forecasted with Pending.
- Melihat Product Moves
Kita dapat melihat informasi pergerakan barang dengan Product Moves seperti gambar di atas.
Tampak informasi pergerakan barang seperti gambar di atas.
Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.
Jika anda tertarik mengenai aplikasi Odoo ERP silahkan mengisi form di bawah ini
Informasi Stok Barang pada Odoo ERP