Pembahasan selanjutnya mengenai Odoo ERP sampai kepada modul Manufacturing.
Hal-hal yang dikerjakan pada modul Manufacturing pada Odoo ERP adalah
- Membuat BOM (Bills of Materials)
Fitur ini akan mendefinisikan komponen penyusun barang produksi.
- Menjual set produk sebagai kits
Kit ini merupakan jenis BOM tetapi tidak dirakit maupun digabungkan.
- Mengelola BOM untuk produk variant
Fitur ini akan mengelola variasi dari BOM (Bills of Material).
- Mengelola semi finished produk
Fitur ini akan mengerjakan sub-assembly dari produk.
- Menggunakan work centre alternatif
Fitur ini memungkin proses produksi di work centre alternatif.
- Subkontrak manufacturing
Fitur ini memungkinkan melakukan sub kontrak manufacturing ke pihak lain.
- Seting routing dari kit Bills of Material
Fitur untuk mengkonfigurasi routing dari kit Bills of Material.
- Menggunakan Master Production Schedule
Fitur untuk membuat jadwal produksi
Informasi lebih lanjut silahkan mengunjungi
1. https://www.odoo.com/documentation/14.0/applications/inventory_and_mrp/inventory.html .
2. https://www.cybrosys.com/odoo/odoo-books/odoo-book-v14/manufacturing/ .
Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.
Modul Manufacturing pada Odoo ERP