Untuk melayani pelanggan yang jumlahnya banyak, maka perusahaan dapat membuat beberapa tim helpdesk.

Seting helpdesk teams pada Odoo ERP adalah seperti pada penjelasan-penjelasan berikut ini

  1. Pada aplikasi Helpdesk menuju menu Configuration | Helpdesk Teams
    Menu menu Configuration | Helpdesk Teams:


    Klik New:

  2. Menamai tim dan deskripsinya

  3. Seting visibility dan assignment

  4. Seting follower dari tim ini
    Memilih beberapa follower:


    Hasil seting follower:

  5. Seting penugasan tiket secara otomatis

  6. Menambahkan anggota tim

  7. Tim baru muncul pada dashboard

  8. Membuka tiket yang sudah ada
    Menuju menu Tickets | All Tickets:


    Memilih salah satu tiket:

  9. Penugasan tiket ke tim dan staf
    Penugasan tiket ke tim:


    Penugasan tiket ke staf:

Informasi lain berkaitan dengan artikel ini silahkan mengunjungi
1. https://www.odoo.com/slides/slide/helpdesk-teams-6353
2. https://www.youtube.com/watch?v=cbvdcbEAwPw – Sep 26, 2024

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Jika anda tertarik aplikasi Odoo ERP silahkan mengisi form di bawah ini

 

Seting Helpdesk Teams pada Odoo ERP