Dalam memberikan layanan purna jualnya perusahaan dapat memberikan layanan pemeliharaan rutin peralatan-peralatan tertentu dengan periode yang sudah dijadwalkan. Pada aplikasi Project dalam lingkungan Odoo Enterprise maka hal ini disebut sebagai recurring task. Untuk menjalankan recurring task pada Odoo ERP ini
New Quotation pada Field Service Odoo ERP
Dalam memberikan layanan purna jual kepada pelanggan, ada kemungkinan adanya tambahan biaya baik untuk layanan tambahan maupun material material. Pada Odoo ERP hal ini dimungkinkan dengan pengaktifan New Quotation pada aplikasi Field Service. Penggunaan New Quotation pada Field Service Odoo
Navigasi Peta Digital pada Field Service Odoo ERP
Dalam menjalankan tugasnya melayani pelanggan, teknisi field biasanya mengunjungi pelanggan untuk memberikan layanan perbaikan maupun pemeliharaan alat. Perjalanan dari kantor ke pelanggan ini di era sekarang biasanya menggunakan maps yang terhubung GPS. Aplikasi Odoo ERP ini juga dilengkapi dengan kemampuan
Penugasan Teknisi dari Helpdesk pada Aplikasi Field Service Odoo
Pada pembahasan artikel sebelumnya kita sudah membahas bahwa dari helpdesk kita membuat task seperti gambar berikut ini Tentunya task ini tidak boleh dibiarkan saja tetapi harus ada yang melakukan follow up sehingga task ini dikerjakan untuk melayani pelanggan. Di sini
Dari Tiket Helpdesk ke Task Field Service Odoo ERP
Ada perusahaan yang menjalankan customer service atau helpdesk untuk menerima keluhan pelanggan kemudian diteruskan kepada teknisi. Teknisi kemudian dapat melakukan kunjungan ke pelanggan dengan menggunakan aplikasi MapBox. Untuk lebih jelasnya silahkan melihat gambar di bawah ini Langkah-langkah Helpdesk memberikan penugasan