Untuk dapat memberikan layanan jasa pembuatan website yang profesional maka kita juga menggunakan control panel yang profesional juga. Di sini kita akan membuat akun baru supaya layanan pembuatan website yang kita berikan dapat berjalan lancar.

Pembuatan akun baru melalui control panel Webuzo adalah seperti pada langkah-langkah berikut ini

  1. Pilih tombol Create new account

  2. Pengisian form pembuatan akun baru


    Pada pembuatan akun baru ini kita diminta untuk mengisi
    a. Username
    b. Domain
    c. Email
    d. Password
    e. Plan
    f. Owner
    Silahkan melanjutkan dengan menekan tombol ‘Save User’

    Tampilan kemudian akan menunjukkan bahwa pembuatan akun berhasil seperti pada gambar di bawah ini


  3. Akun akan muncul pada List Account

Kunjungi  https://www.proweb.co.id/jasa-pembuatan-website/ untuk mendiskusikan kebutuhan website anda.

Pembuatan Akun Baru Melalui Control Panel Webuzo