Dalam mengembangkan website menggunakan WordPress dengan theme Divi mungkin kita akan membuat footer yang lebih informatif dengan layout yang informatif juga. Berikut kita akan membuat kustomisasi footer pada theme Divi supaya menghasilkan tampilan yang menarik dan informatif.

Langkah-langkah customize footer theme Divi adalah seperti berikut ini

  1. Customize:

    Kita masuk ke menu Appearance – Customize.
     
     
  2. Footer:

    Silahkan melanjutkan ke Footer.
     
  3. Layout:

    Di sini kita akan memilih layout untuk footer, pada contoh di atas kita akan memilih layout satu baris yang terdiri dari 3 kolom.
     
  4. Widget:

    Kita kemudian meneruskan Customisasi Widget.
       
  5. Footer:

    Kita akan mengisi masing-masing area dari footer, dan sebagai contoh kita akan mengisi Footer Area #2.
     
      
  6. Add widget:

    Pada Footer Area #2 ini kita akan tambahkan widget Text.
      
  7. Isi contenya:

    Selanjutnya kita akan mengisi text pada Footer Area #2 dan klik tombol Publish.
      
  8. Hasil di browser:

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Kustomisasi footer pada theme Divi