Untuk memudahkan pembelajaran sistem informasi yang diterapkan perusahaan maka perlu ada dokumen yang baik mudah dipelajari sehingga memudahkan karyawan mengikuti sistem prosedur yang diterapkan perusahaan. Dengan dokumentasi yang baik maka perusahaan akan mengandalkan sistem dan tidak mengandalkan karyawan. Dengan cara ini maka memudahkan bagian human resources untuk mengembangkan aset sumber daya manusia perusahaan.

Dokumentasi biasanya dibuat dalam bentuk

  1. DFD (Data Flow Diagram)
    Pada DFD ini akan dijasikan secara grafik mengenai sumber data, aliran data, proses transformasi, penyimpanan data dan tujuan dari data.
  2. Flowchart
    Tipe flowchart sendiri ada
    a. Document flowchart
    b. System flowchart
    c.  Program flowchart
  3. Business Process Diagram
    Pada business process diagram ini merupakan informasi grafis mengenai proses bisnis yang digunakan perusahaan. Pada business process diagram ini akan disajikan departemen-departemen mana yang berpartisipasi dalam proses bisnis dan juga aktivitas yang dilakukan.

Kunjungi www.proweb.co.id untuk menambah wawasan anda.

Teknik dokumentasi SIA

Odoo ERP merupakan aplikasi lengkap untuk otomatisasi proses bisnis perusahaan anda.
Jika anda tertarik dengan Odoo ERP silahkan mengisi form di bawah ini

× Ada yang dapat saya bantu ? Available on SundayMondayTuesdayWednesdayThursdayFridaySaturday