Kita juga perlu mempelajari cost behavior yaitu hubungan antara cost driver dan cost yang ditimbulkannya. Salah satu cost behavior adalah adanya variable cost dan fixed cost. Penjelasan mengenai variable cost dan fixed cost adalah seperti berikut ini Variable cost Pengertian
Pengertian cost driver
Salah satu aspek dalam pengelompokan biaya adalah mengerti perubahan biaya berkaitan dengan aktivitas perusahaan. Di sini aktivitas berhubungan dengan pengukuran keluaran perusahaan yang berupa barang atau jasa. Sebagai contoh makin banyak laptop yang dirakit maka perlu banyak biaya mengupah buruh.
Pengertian cost of goods manufactured
Pengertian dari cost of goods manufactured adalah nilai dari product cost yang dipindahkan dari WIP (Work In Process) ke FG (Finished Goods). Urutan-urutan mudahnya adalah Awal periode ada WIP sebesar misalnya WIP0 Total manufacturing cost misalnya sebesar : T Nilai
Aliran manufacturing cost
Kita telah mempelajari bahwa direct material, direct labor dan manufacturing cost adalah tiga jenis biaya yang ada dalam perusahaan manufaktur. Direct material, direct labor dan manufacturing cost ini merupakan product cost karena biaya-biaya ini disimpan sebagai inventory sebelum dijual ke
Pengertian conversion cost dan prime cost
Selanjutnya kita akan memahami mengenai cenversion cost dan prime cost. Yang termasuk dalam conversion cost adalah direct labor dan manufacturing overhead. Yang termasuk dalam prime cost adalah direct material dan direct labor. Kalau kita memahami conversion dalam manufacturing adalah pangubahan
Pengertian overtime premium dan idle time
Pada artikel sebelumnya kita telah membahas mengenai manufacturing overhead. Pada bagian akhir artikel tersebut disebutkan bahwa overtime premium dan idle time juga termasuk dalam manufacturing overhead. Secara singkat overtime prime ini kita bisa mengerti pada saat lembur sedangkan idle time
Pengertian manufacturing overhead
Pada artikel sebelumnya kita telah membahas mengenai direct material, direct labor dan sekilas mengenai manufacturing overhead. Kita telah mempelajari bahwa manufacturing overhead adalah biaya-biaya selain dari direct material dan direct labor. Manufacturing overhead ada 3 macam yaitu Indirect material Indirect
Pengertian manufacturing cost
Untuk membantu manajemen dalam penataan biaya maka akuntansi manajemen mengklasifikaskan biaya dalam area-area fungsional yaitu manufacturing, pemasaran, administrasi dan RND ( Riset and Development). Sedangkan untuk manufacturing diklasifikasikan menjadi Direct Material Direct Material ini merupakan raw material atau bahan baku
Jenis proses produksi manufaktur
Perusahaan manufaktur pasti ribuan banyaknya, tetapi meski demikan proses produksinya hanya dibagi 4 saja yaitu Job Shop Pada jenis job shop ini standarisasi pekerjaan sangat rendah dan tentu saja jumlah hasil produksi juga sangat sedikit. Contoh dari job shop adalah
Komponen-komponen penyusun income statement
Pada artikel kali ini kita akan membahas mengenai komponen-komponen penyusun dari income statement. Perusahaan dagang, perusahaan jasa dan perusahaan manufaktur yang tertata rapi pasti memiliki income statement setiap bulannya. Komponen-komponen penyusun income statement adalah Gross Profit Gross Profit ini muncul