Model Hirarki pada Pemrograman Odoo 17

Model hirarki pada development pada Odoo 17 dimengerti sebagai adanya relasi many2one pada model yang sama. Model Hirarki pada Pemrograman Odoo 17 adalah seperti pada langkah-langkah berikut ini Start SSH file system Model asrama.category from odoo import...

Renew Sertifikat SSL Let’s Encrypt Secara Otomatis

SSL dari Let's Encrypt memiliki masa kadaluwarsa yang perlu diperpanjang. Supaya operasional perusahaan yang menggunakan Odoo 17 tidak terganggu maka kita perlu merancang agar pembaruan sertifikat SSL ini berjalan secara otomatis. Pembaruan serfifkat SSL Lets Encrypt...

Pembuatan Modul Odoo 17 dengan Visual Studio Code

Setelah kita menghubungkan Visual Studio Code ke server SSH yang menggunakan private key maka kita akan meneruskan dengan pembuatan modul Odoo. Basic dari pembuatan modul Odoo ini adalah membuat folder, membuat file init dan mengisi manifest. Pembuatan modul Odoo 17...

Cara Menjalankan Odoo 17 Development

Setelah kita menginstal Odoo 17 dari source code maka kita akan mengakses di kemudian hari. Kita sudah membahas instalasi Odoo 17 dari source code di https://www.proweb.co.id/implementasi-odoo/odoo-17-dev/source-instal/ . Cara menjalankan Odoo 17 Development adalah...

Addon-addon Aplikasi CRM Odoo 17

Dalam mengimplementasikan aplikasi CRM dari Odoo ERP kita mungkin menemukan hal-hal yang perlu dikustom agar sesuai dengan kebutuhan klien. Sebelum melakukan kustomisasi sebaiknya kita melihat addon-addon yang tersedia agar implementasi Odoo CRM bisa lebih cepat...

Odoo ERP merupakan aplikasi lengkap untuk otomatisasi proses bisnis perusahaan anda.
Jika anda tertarik dengan Odoo ERP silahkan mengisi form di bawah ini